Indonesian
Tuesday 14th of May 2024
0
نفر 0

Imbalan Menggunakan Karunia di Jalan Tuhan

Imbalan Menggunakan Karunia di Jalan Tuhan

 

 

Sumber :

Buku : taubat dalam naungan kasih sayang

Karya : Ayatullah Husein Ansariyan

Apabila hati yang merupakan nikmat Ilahi, digunakan dalam lingkaran keimanan, nikmat akal digunakan untuk bertafakkur akan hakikat, nikmat anggota badan digunakan di rel amal saleh, nikmat kedudukan dan kekayaan dipergunakan guna menyelesaikan problema masyarakat, dengan kata lain, apabila manusia menggunakan segala nikmat dan karunia Ilahi tersebut di jalan ketaatan, penghambaan, kebaikan, dan ketakwaan, maka Ia selain akan meraih kebahagiaan dan keberkahan di dunia ini, juga akan meraih bermacam pahala di akhirat. Mempergunakan karunia dan nikmat Ilahi di jalan Tuhan bukanlah hal yang sulit. Sesungguhnya, setiap manusia, baik lak-laki maupun wanita, mampu menjalankan hal ini.

Dinukil dari buku taubat dalam naungan kasih sayang, karya Ayatullah Husein Ansariyan.

 

 

0
0% (نفر 0)
 
نظر شما در مورد این مطلب ؟
 
امتیاز شما به این مطلب ؟
اشتراک گذاری در شبکه های اجتماعی:

latest article

SAYYIDINA HUSAIN BIN ALI, PEMIMPIN PARA SYUHADA
Apakah yang dimaksud dengan manusia diuji dengan kekurangan harta (kekurangan hasil ...
Sejarah Imam Ali AS (Bagian 2)
Kedudukan Imam dalam Masyarakat
Takfiri dan Penghancuran Pemakaman Baqi
Mekah dan Madinah Bukan Milik Kerajaan Saudi
Bersama Kafilah Ramadhan (10)
Rahmat Ilahi
Logika Terbalik Para Pengikut Fir’aun
Cinta dan Isyq dalam Tasawuf

 
user comment