Indonesian
Wednesday 17th of July 2024
0
نفر 0

Tentang nilah mut'ah: adakah nikah mut'ah yang telah ada sebelum Rasulullah Saw?

Tentang nilah mut'ah: adakah nikah mut'ah yang telah ada sebelum Rasulullah Saw?

Sebagian penulis Ahlusunnah memandang bahwa nikah mut'ah (pernikahan temporal) merupakan tradisi jahiliyah yang ada sebelum Islam.[1] Sementara sebenarnya tidak demikian dan Sayid Muhsin Amin Rah dalam bukunya Naqdh al-Wasyi'ah mengkritisi pendapat dan tulisan tersebut.[2]
Bagaimanapun mengingat bahwa sebagian tradisi Arab sebelum Islam seperti sa'i antara Shafa dan Marwah, bertitik tolak dari agama-agama Ilahi dan mendapat sokongan Islam, boleh jadi dapat dikatakan bahwa pernikahan sementara juga merupakan sebagian hukum dan aturan yang ada semenjak pada agama-agama samawi sebelum Islam - meski berbeda tata cara pelaksanaannnya.
Akan tetapi ada atau tidaknya mut'ah pada masa sebelum Islam tidak akan berpengaruh pada penerimaannya; karena berdasarkan ayat dan riwayat serta sesuai dengan beberapa kondisi pernikahan temporal itu boleh hukumnya.[3] [iQuest]

[1]. Silahkan lihat, Umar Farukh, Târikh al-Adab al-‘Arabi, jil. 1, hal. 60, Beirut, Dar al-‘Ilm al-Mullayin.
[2]. Silahkan lihat, Muhsin Amin, Naqdh al-Wasyi'ah, hal. 257-261, Beirut, Muassasah al-A'lami.
[3]. Silahkan lihat, Kebolehan Pernikahan Temporal, Pertanyaan 844; Pernikahan Temporal (Mut'ah) dan Syarat-syaratnya, Pertanyaan 574.


source : www.islamquest.net
0
0% (نفر 0)
 
نظر شما در مورد این مطلب ؟
 
امتیاز شما به این مطلب ؟
اشتراک گذاری در شبکه های اجتماعی:

latest article

Apakah yang dimaksud dengan “arsy” dan “kursi ” (berdasarkan penafsiran yang ...
Bagaimana pandangan al-Qur’an sehubungan dengan konsep yang menyatakan bahwa bumi itu ...
Ayat-ayat mana saja dalam al-Quran yang menyeru manusia untuk berpikir dan menggunakan ...
Kira-kira berapa usia Nabi Khidir hingga saat ini?
Apabila para sahabat Rasulullah pasca wafatnya beliau semuanya telah murtad, lalu ...
Mengapa Imam Hasan As tidak melakukan perlawanan seperti saudaranya?
Apakah peran Islam dalam kemajuan peradaban manusia?
Mengapa surah al-Fâtiha dijadikan sebagai pembuka kitab al-Qur’an sementara ia bukan ...
Apakah benar bahwa sanad hadis-hadis para maksum tidak bersambung kepada Rasulullah Saw?
Apa dalilnya mengapa bahasa Arab itu merupakan bahasa yang paling sempurna?

 
user comment