Indonesian
Friday 19th of July 2024
Artikel
ارسال پرسش جدید

Imam Ali Manusia Yang Paling Dicintai Allah SWT : Bukti Keutamaan Di Atas Abu Bakar dan Umar

 Imam Ali Manusia Yang Paling Dicintai Allah SWT : Bukti Keutamaan Di Atas Abu Bakar dan Umar
Telah diriwayatkan dengan berbagai jalan dari sahabat Anas bin Malik RA bahwa Rasulullah SAW bersabda kalau Imam Ali adalah manusia yang paling dicintai Allah SWT. Hadis tersebut dikenal dengan sebutan hadis Thayr dan hadis ini termasuk salah satu hadis yang menjadi korban sinisme sepanjang masa oleh para ahli hadis. Sebagian ulama menyatakan hadis tersebut maudhu’ mungkar dan tentu saja perkataan ini bathil karena hadis ini diriwayatkan ...

Kalam Arafah, Hari Besar Kembali ke Fitrah

  Kalam Arafah, Hari Besar Kembali ke Fitrah
Wuquf di padang Arafah merupakan rukun haji. Artinya, bagi orang yang melaksanakan manasik haji, tidaklah sah hajinya dengan meninggalkan rukun ini. Pada tanggal 9 Dzulhijjah yang disebut dengan hari Arafah, tak hanya bagi jemaah haji, terdapat amalan-amalan yang dianjurkan bagi kita, di antaranya membaca doa malam Arafah dan siangnya. Dapat dirujuk kitab Mafatihul Jinan karya Almarhum Syaikh Abbas al-Qummi, misalnya. Di bagian amalan bulan ...

Sayidah Zainab as; Perempuan Pemberani

Sayidah Zainab as; Perempuan Pemberani
Ketika bulan Muharram tiba, kami biasa mengikuti majelis duka dan menggambarkan di benak bagaimana bila kami hadir di peristiwa Karbala. Seandainya kami berada di sisi Imam Husein as dan bertempur melawan para pezalim. Kini saat kami mengikuti berita regional dan dunia Islam, waktu itu pula kami merasa tiba waktunya. Kondisinya sama dan makam suci Sayidah Zainab as dalam kondisi bahaya.    Sekalipun tidak hidup dalam periode ...

[Momentum] Beribadah dengan Mengingat Ali bin Abi Thalib

[Momentum] Beribadah dengan Mengingat Ali bin Abi Thalib
Ibadah dapat diekspresikan dengan pelbagai cara. Salah satu cara ekspresi ibadah itu adalah mengingat para wali Allah sebagai perwujudan cinta kepada Allah Swt. Dalam hadis nabawi disebutkan bahwa mengingat Ali adalah ibadah. Mengingatnya akan mengantarkan kita kepada sebuah mata air kecemerlangan karena darinya bersumber pelbagai keutamaan, kebaikan, dan kesempurnaan. Mengingat Ali, sebagaimana Carlyle, yang menandaskan bahwa "Mau-tak-mau, kita ...

Seri Anbiya’ : Para Nabi adalah Manusia Paling Jujur Dizamannya.

Seri Anbiya’ : Para Nabi adalah Manusia Paling Jujur Dizamannya.
Masih dalam nuansa bulan maulid nabi Muhammad saw. Kali ini kita akan sedikit mendalami sifat para nabi didalam Al-Qur’an.Para nabi adalah utusan Tuhan yang mengemban tugas berat. Mereka adalah duta-duta Allah yang berkewajiban untuk membimbing manusia menuju jalan kesempurnaan. Mereka adalah cahaya yang memberi petunjuk ditengah gelapnya dunia.Karena tugas yang berat ini, para nabi yang terpilih bukanlah orang sembarangan. Mereka harus ...

Siapa yang dimaksud dengan Ulu albâb? Apa pendapat Imam Shadiq As terkait dengan masalah ini?

Siapa yang dimaksud dengan Ulu albâb? Apa pendapat Imam Shadiq As terkait dengan masalah ini?
Apa pendapat imam shadiq tentang Ulu albâb? Tolong dijabarkanJawaban GlobalUlu albâb artinya empu akal, pemikiran, pemahaman dan pemilik pandangan batin. Sebagai lawannya adalah orang bodoh, dungu, buta hati dalam menerima kebenaran.  Berdasarkan sebuah riwayat yang dikutip dari Imam Shadiq As, personifikasi jelas dan terang ulu albâb adalah orang-orang Syiah yang beriman kepada wilâyah para imam secara umum dan Imam ...

Lelaki Ini Adalah Budak Zainul Abidin

Lelaki Ini Adalah Budak Zainul Abidin
Sudah berapa lama hujan tidak turun di Madinah. Kekeringan telah melanda tanah-tanah pertanian. Masyarakat telah mengalami kesusahan. Akhirnya mereka memutuskan untuk melakukan salat meminta hujan dan bermunajat kepada Allah supaya diturunkan hujan.Said bin Musayib salah seorang warga Madinah pada saat itu pandangan matanya tertuju pada seorang budak kulit hitam yang sedang berada di atas bukit dan jauh dari orang-orang sedang bermunajat. Said ...

Apakah bahasa Arab lebih baik dari bahasa-bahasa yang lain?

Apakah bahasa Arab lebih baik dari bahasa-bahasa yang lain?
Ahli linguistik manakah yang menganggap bahasa Arab merupakan bahasa yang paling sempurna? Baik dari kalangan Muslim maupun non Muslim.Jawaban GlobalLangkah pertama yang harus kita lakukan adalah memperhatikan poin berikut, bahwa tidak ada urgensitas bahwa wahyu Ilahi itu harus diturunkan dengan bahasa yang paling sempurna, sebagaimana kita juga bisa menyaksikan sebagian dari kitab-kitab langit telah diturunkan dengan bahasa selain Arab.Dari ...

Doa Nabi Yunus as

Doa Nabi Yunus as
Nabi Yunus as adalah salah seorang dari nabi-nabi Ilahi. Beliau as menyeru umat kepada tauhid dan pengesaan Tuhan dalam jangka waktu yang lama. Akan tetapi seruan dan tabligh lama ini tidak memberikan hidayat kepada umat dan mereka berkeras kepala kepada kekafiran. Pada saat inilah nabi Yunus as merasa marah terhadap kebodohan dan kekafiran mereka, sebelum meminta izin kepada Allah swt beliau as telah keluar dari kota tersebut dan menuju ke ...

Neraka dalam Al-Qur’an (Bag 1)

Neraka dalam Al-Qur’an (Bag 1)
Sejak kecil kita telah mendengar istilah surga dan neraka. Sejak kecil kita telah disodorkan dua pilihan, menjadi orang baik dengan iming-iming surga atau menjadi orang jahat dengan ancaman neraka. Sampai akhirnya, ada kelompok menuduh agama sebagai upaya me-nina bobokkan masyarakat agar berharap surga dan takut neraka supaya tidak lagi berpikir kehidupan dunia. Al-Qur’an juga banyak bercerita tentang manisnya surga dan pedihnya neraka. Jika ...

Teladan Kehidupan Imam Husein as [6]

Teladan Kehidupan Imam Husein as [6]
Tanggal 10 Muharram, yang dikenal sebagai Asyura, tinggal beberapa hari lagi. Semangat dan gelora khusus telah meliputi hati setiap pencinta Ahlul Bait Nabi saaw. Mereka mempersiapkan acara-acara khusus memperingati hari syahadah Imam Husein as dan peristiwa tragis Karbala. Sementara kesedihan membayang di wajah dan terpancar dari pandangan mereka.Sebagaimana diketahui, Imam Hasan dan Imam Husein alaihimassalam adalah dua bersaudara yang satu ...

Mengapa filsafat Peripatetik menganggap hakikat segala sesuatu berbeda-beda dan Filsafat Hikmah Sadrian menganggapnya bergradasi?

Mengapa filsafat Peripatetik menganggap hakikat segala sesuatu berbeda-beda dan Filsafat Hikmah Sadrian menganggapnya bergradasi?
Mengapa filsafat Peripatetik menganggap hakikat segala sesuatu berbeda-beda dan namun Filsafat Hikmah Sadrian menganggap hakikat segala sesuatu bergradasi?Jawaban GlobalMasalah ini berhubungan dengan aliran pemikiran para filosof dan dasar-dasar filosofis aliran-aliran mereka mengenai masalah wujud dan maujud (ada dan keberadaan atau eksistensi dan being).Pendapat yang dinisbahkan kepada para filosof Peripatetik dikenal sebagai ...

Perjalanan dari Madinah menuju Mekah

Perjalanan dari Madinah menuju Mekah
Keluar dari MadinahImam Husain As bertekad meninggalkan kota Madinah. Pada malam hari beliau pergi ke samping pusara ibunda dan abangnya melaksanakan salat dan kemudian berpamitan lalu kembali ke rumah pada subuh harinya. [18]Pada sebagian literatur yang lain disebutkan bahwa Imam Husain As bermalam di samping pusara datuknya, Rasulullah Saw selama dua malam berturut-turut.Wasiat Imam Husain kepada SaudaranyaSetelah mengetahui rencana perjalanan ...

Ulama, Jangan Kehilangan Sifat Bijaknya!

Ulama, Jangan Kehilangan Sifat Bijaknya!
Seorang alim (ulama) memiliki kedudukan yang sangat tinggi di sisi Allah swt. Satu di antara sekian keutamaan yang diterangkan dalam hadis-hadis mengenai dirinya, ialah sebagai pewaris para nabi as. Apa yang dia warisi dari mereka? Jelas bukan materi, tetapi immateri berupa ilmu, akhlak dan sirah mereka. Ia berjalan di atas sirah mereka, mengemban tugas dan membawa peran mereka di tengah umat Nabi saw.Menjadi pewaris para nabi as dalam arti ...

Al Husain dalam Pergerakan dengan Dasar keyakinan dan Keimanan

Al Husain dalam Pergerakan dengan Dasar keyakinan dan Keimanan
Di padang Karbala banyak terdapat huruf-huruf berserak yang menunggu sejak dulu untuk dipungut dan diregenerasikan. Pesan Karbala harus sampai pada tiap-tiap insan yang mengeyam kehidupan didunia yang penuh dengan ketidak adilan ini. Dengan semangat-semangat asyuralah manusia akan memiliki semangat juang tak terbendung dalam melawan kedhaliman dan kelaliman yang merajalela. Pada surah Albaqarah ayat 249 dipaparkan keyakinan telah membawa ...

Shalat, Pembentuk Pilar Keluarga Sakinah

Shalat, Pembentuk Pilar Keluarga Sakinah
Tampak sederhana, bahwa untuk membentuk keluarga yang sakinah, langkah pertamanya, hanya menyuruh anggota keluarga yang lain untuk shalat. Tetapi apa memang sesederhana itu?. Shalat bukanlah amalan yang dikerjakan sekali, setelah itu selesai. Shalat membutuhkan kontinuitas, butuh kekuatan untuk tetap konsisten dalam menjalankannya, bukan setahun dua tahun, melainkan sepanjang umur. Mengenai tujuan terbentuknya keluarga, Al-Qur'an memaparkan ...

Al Husain dalam Pergerakan dengan Dasar keyakinan dan Keimanan

Al Husain dalam Pergerakan dengan Dasar keyakinan dan Keimanan
Di padang Karbala banyak terdapat huruf-huruf berserak yang menunggu sejak dulu untuk dipungut dan diregenerasikan. Pesan Karbala harus sampai pada tiap-tiap insan yang mengeyam kehidupan didunia yang penuh dengan ketidak adilan ini. Dengan semangat-semangat asyuralah manusia akan memiliki semangat juang tak terbendung dalam melawan kedhaliman dan kelaliman yang merajalela.Di padang Karbala banyak terdapat huruf-huruf berserak yang menunggu ...

Al-Quran, Kitab Yang Tak Mungkin Ditahrif

Al-Quran, Kitab Yang Tak Mungkin Ditahrif
Syi'ah dengan berbagai tuduhan dan tudingan tetap berkeyakinan bahwa Quran yang ada ditangan kita dan yang ada di tangan semua orang muslim adalah Quran yang sama yang diturunkan pada kita Muhammad Saw;tidak bertambah dan berkurang walau satu kalimatpun. Masalah ini begitu jelas dipahami dari kitab-kitab tafsir, ushul fiqih dan lainnya dengan berbagai dalil aqli dan naqil. Syi'ah dengan berbagai tuduhan dan tudingan tetap berkeyakinan bahwa ...

Perintah Birrul Walida’in dalam Al-Qur’an

Perintah Birrul Walida’in dalam Al-Qur’an
    Perintah untuk berbuat baik kepada kedua orangtua dalam Al-Qur’an kurang lebih berulang sebanyak 13 kali. Seperti surah Al-Baqarah, ayat 83, 180 dan 215, An-Nisa ayat 36, An-Na’am: 151, Isra’: 23 dan 24, Al Ahkaf: 15, Al Ankabut: 8, Luqman: 14, Ibrahim: 41, An Naml: 10 dan surah Nuh: 28. Jika melihat dari ayat-ayat tersebut, setidaknya kita bisa mengklasifikasikan ada 6 macam bentuk perintah Allah SWT untuk ...

Hati-Hati, Setan Berusaha Membuang Harapan dari Hatimu !

Hati-Hati, Setan Berusaha Membuang Harapan dari Hatimu !
Manusia dikatakan hidup saat masih memiliki harapan. Jika harapan telah sirna, maka tak ubahnya ia seperti mayat yang berjalan. Setelah berbagai dosa, kesalahan dan kekurangan yang ia lakukan. Manusia juga sangat butuh kepada harapan atas ampunan dan pemberian maaf dari Allah swt.Karenanya, kita akan temukan kata (غَفُورٌ رَحِيمٌ) –Maha Pengampun Maha Penyayang- diulang sebanyak lebih dari 50 kali di dalam Al-Qur’an, ...