Indonesian
Thursday 18th of July 2024
Tanya-Jawab
ارسال پرسش جدید

Siapakah dan bagaimanakah sosok Mansur Hallaj itu?

Siapakah dan bagaimanakah sosok Mansur Hallaj itu?
Siapakah dan bagaimanakah sosok Mansur Hallaj itu? Jawaban Global Husain bin Mansur Hallaj lahir di Baidha (salah satu daerah di bilangan Syiraz) namun kemudian tumbuh besar di Irak. Hallaj merupakan sosok arif paling kontroversial dalam dunia Islam dan banyak mengungkapkan syathiyyât. Para juris banyak mengkafirkannya dan memvonis hukuman gantung bagi Hallaj pada masa kekuasaan Bani Abbasiyah. Jawaban Detil Berbicara tentang Husain bin ...

Kami berharap Anda dapat menjelaskan tentang kisah fitnah dan tanduk setan yang muncul dari rumah A'isyah sebagaimana hal ini disebutkan dalam kitab hadis Shahih al-Bukhâri!

Kami berharap Anda dapat menjelaskan tentang kisah fitnah dan tanduk setan yang muncul dari rumah A'isyah sebagaimana hal ini disebutkan dalam kitab hadis Shahih al-Bukhâri!
Kiranya Anda dapat menjelaskan kisah fitnah dan tanduk setan yang muncul dari rumah A'isyah sebagaimana hal itu tersebut dalam kitab hadis Shahih al-Bukhâri!Jawaban GlobalPertanyaan ini tidak memiliki jawaban global. Silahkan Anda pilih jawaban detilJawaban Detil Shahih al-Bukhâri, sebagai kitab induk hadis Ahlusunnah telah menukil sebuah riwayat yang kandungannya berbunyi bahwa Rasulullah Saw menunjuk ke arah rumah A'isyah sambil mengucapkan ...

Apakah bagi seorang mahasiswa agama, dengan berdasarkan kepada surah al-Taubah ayat 122 bisa menghindari untuk tidak ikut serta dalam berjihad?

Apakah bagi seorang mahasiswa agama, dengan berdasarkan kepada surah al-Taubah ayat 122 bisa menghindari untuk tidak ikut serta dalam berjihad?
Mohon kandungan ayat 122 surah al-Taubah dan mohon Anda jelaskan pula tentang tafsir ayat itu?Jawaban GlobalTerkait dengan pentingnya mencari ilmu dan pengetahuan serta menyebarkannya untuk orang-orang Muslim, Allah Swt dalam al-Quran menyeru orang-orang Mukmin supaya tidak semuanya pergi ke medan jihad. Allah Swt menitahkan beberapa kelompok dari mereka tinggal di Madinah guna belajar ilmu-ilmu agama, dan ketika para pejuang kembali ke sisi ...

Apa perbedaan sifat dan ciri-ciri qawiyyu bagi Allah Swt dan bagi makhluk-Nya?

Apa perbedaan sifat dan ciri-ciri qawiyyu bagi Allah Swt dan bagi makhluk-Nya?

Berdasarkan akidah dan keyakinan Syiah, Imam Zaman Ajf telah sampai pada maqam imâmah pada usia kanak-kanak,dapatkah hal ini diterima? Bagaimana menjelaskan tentang prinsip kepemimpinan pada usia kanak-kanak?

Berdasarkan akidah dan keyakinan Syiah, Imam Zaman Ajf telah sampai pada maqam imâmah pada usia kanak-kanak,dapatkah hal ini diterima? Bagaimana menjelaskan tentang prinsip kepemimpinan pada usia kanak-kanak?
Advanced SearchHits3454Tanggal Dimuat: 2009/07/11  Kode Site fa1393 Kode Pernyataan Privasi 5431Tema Teologi LamaPara Maksum    ShareRingkasan PertanyaanBerdasarkan akidah dan keyakinan Syiah, Imam Zaman Ajf telah sampai pada maqam imâmah pada usia kanak-kanak,dapatkah hal ini diterima? Bagaimana menjelaskan tentang prinsip kepemimpinan pada usia kanak-kanak?PertanyaanBerdasarkan akidah dan keyakinan Syiah, Imam ...

Apa keyakinan pertama yang harus dimiliki oleh seorang Muslim?

Apa keyakinan pertama yang harus dimiliki oleh seorang Muslim?
Setiap orang yang mengikrarkan dua kalimat syahadat “asyhadu an lâ ilâha illallâh wa asyhadu anna muhammadan rasûlullâh” menjadi seorang Muslim dan hukum Muslim berlaku baginya: badannya menjadi suci juga anak-anaknya, dan pernikahan serta muamalahnya dengan Muslimin boleh baginya. Konsekuensinya, ia harus mengamalkan kewajiban-kewajiban agama seperti melaksanakan salat, mengerjakan puasa, menyerahkan ...

Apa yang dimaksud dengan karma itu? Apakah Hukum Karma pasti terjadi pada kita?

Apa yang dimaksud dengan karma itu? Apakah Hukum Karma pasti terjadi pada kita?
Apa yang dimaksud dengan karma? Apakah Hukum Karma pasti terjadi pada kita..... apabila " iya " bgmn cara menanggulanginya?Jawaban GlobalHukum karma dalam ajaran Islam bermakna reaksi dari amalan-amalan baik dan buruk manusia. Menurut Islam, reaksi dan hasil sebagian perbuatan manusia akan nampak terlihat di dunia ini berupa efek wadh’i amalan-amalan dan kembali kepada manusia itu sendiri.Karena itu, apabila amalan-amalan ini, baik dan ...

Apa yang dimaksud dengan barokaah dalam mempelajari al-Qur’an?

Apa yang dimaksud dengan barokaah dalam mempelajari al-Qur’an?
Apa yang dimaksud dengan barokaah dalam mempelajari al-Qur’an? Jawaban Global Para ahli linguistik dan penafsir al-Qur'an secara umum, dengan ungkapan yang berbeda-beda, memaknai barokah dengan makna kebaikan dan manfaat yang bersifat tetap dan berterusan. Mereka berkata: Berkah (barokah) artinya tetapnya kebaikan Ilahi pada sesuatu.[1] Barakât adalah kata jamak dari barakat (barokah) aslinya bermakna tsibat dan stabilnya ...

Apakah yang dimaksud dengan wujud mental (wujud dzihn)?

Apakah yang dimaksud dengan wujud mental (wujud dzihn)?
Apakah yang dimaksud dengan wujud mental (wujud dzihn)?Jawaban GlobalApa itu Wujud MentalDalam pembahasan wujud mental terdapat dua klaim yang mengemuka yang masing-masing dapat ditetapkan dengan argumentasi dan demonstrasi (burhan).Bahwa segala sesuatu yang berada di luar pikiran (dzhin) terdapat dalam pikiran dan mental manusia; karena itu pada alam pikiran, kita memiliki entitas-entitas yang berbentuk pahaman-pahaman atau konsep-konsep. Bahwa ...

Esensi Pengetahuan dalam Irfan

Esensi Pengetahuan dalam Irfan
 Intuisi mistikal, Jalan Menggapai Pengetahuan Hakiki Aliran-aliran yang beragam dalam dunia Sufisme atau Irfan memiliki kesatuan pandangan dalam permasalahan yang esensial dan substansial ini dimana mereka menyatakan bahwa pencapaian dan penggapaian  hakikat segala sesuatu hanya dengan metode intuisi mistikal dan penitian jalan-jalan pensucian jiwa, bukan dengan penalaran dan argumentasi rasional, karena hakikat suatu makrifat dan ...

Apakah Nabi Saw mencapai syahid?

Apakah Nabi Saw mencapai syahid?
Tatkala belia saya mendengar bahwa Nabi Saw syahid. Akhir-akhir ini saya membaca sebuah makalah yang menegaskan masalah ini, namun saya tidak puas dengan kandungan makalah tersebut. Saya ingin mencari tahu kebenaran atau kepalsuan masalah ini?Jawaban Global Banyak dalil yang termaktub dalam kitab-kitab hadis dan sejarah, baik Syiah atau pun Sunni yang menegaskan ihwal kesyahidan Nabi Saw akibat diracun. Namun poin berikut ini juga harus ...

Tolong berikan ayat dan hadis yang menjelaskan manusia makhluk pencari kebenaran?

Tolong berikan ayat dan hadis yang menjelaskan manusia makhluk pencari kebenaran?
Tolong berikan ayat dan hadis yang menjelaskan manusia makhluk pencari kebenaran?Jawaban GlobalMencari kebenaran dan menuntut ilmu untuk mengenal kebenaran dan hakikat merupakan bagian dari fitrah dan nurani manusia. Masalah ini juga telah dikemukakan dalam al-Quran:«فَأَقِمْ وَجْهَکَ لِلدِّینِ حَنیفاً فِطْرَتَ اللَّهِ الَّتی‏ فَطَرَ النَّاسَ عَلَیْها لا ...

Bagaimanakah hukumnya mengolok2 org yg non Muslim

Bagaimanakah hukumnya mengolok2 org yg non Muslim
Bagaimana hukumnya mengolok-ngolok non Muslim (seperti mengolok-ngolok cara merkea berbicara, tinggi badannya atau membuat karikatur)?Jawaban GlobalPerbuatan seperti ini tidak layak dilakukan karena akhlak Islam menuntut pemeluknya untuk dapat hidup berdampingan secara damai dan tenang dengan non Muslim yang ada di sekitarnya.Hidup berdampingan meniscayakan hubungan yang layak dan tentu saja berdasarkan ajaran-ajaran al-Quran[i] seorang Muslim ...

Diperbolehkannya bertawasul dan bertabaruk

Diperbolehkannya bertawasul dan bertabaruk
Doktor Muhammad Tijani Samawi adalah orang Qafshah, salah satu kota di Tunisia. Sebagaimana masyarakat yang tinggal di sana, beliau dulu bermadzhab Maliki. Dalam rangka mencari kebenaran, beliau menimba ilmu di berbagai tempat baik jauh maupun dekat; hingga akhirnya beliau berguru kepada Ayatullah Khui dan Ayatullah Baqir Shadr, dan mengikuti madzhab Syi’ah.Beliau menceritakan kisah perjalanan spiritualnya dalam bukunya “Akhirnya ...

Apakah para penganut paham Wahabi, takfiri dan salafi tergolong nawashib?

Apakah para penganut paham Wahabi, takfiri dan salafi tergolong nawashib?

Apakah para penganut paham Wahabi, takfiri dan salafi tergolong nawashib?
Jawaban Global
Pengguna Site Islam Quest yang budiman,
Seseorang yang disebut dengan salafi atau wahabi tidak semua memiliki keyakinan dan akidah yang sama. Dalam hal ini, sebagian mereka boleh jadi nawashib (sekelompok kaum Muslimin yang memusuhi Ahlulbait As). [iQuest]

Apakah tidak ada sebuah hadis dari Rasulullah Saw yang berbicara tentang Hadhrat Zainab Sa? Mengapa demikian?

Apakah tidak ada sebuah hadis dari Rasulullah Saw yang berbicara tentang Hadhrat Zainab Sa? Mengapa demikian?
Terdapat banyak hadis terkait dengan kecintaan Rasulullah Saw terhadap Imam Hasan dan Imam Husain As yang menggambarkan kecintaan Rasulullah Saw kepada keduanya. Namun saya belum pernah mendengar sebuah hadis serupa yang terkait dengan Hadhrat Zainab Sa. Mengapa demikian? Apakah Hadhrat Zainab Sa lahir pasca wafatnya Rasulullah Saw?Jawaban Global Hadhrat Zainab Kubra Sa lahir pada tahun kelima atau keenam Hijriah di Madinah. Meski kami juga ...

Istri dan suami telah bercerai, siapakah di antara mereka yang memiliki hak perwalian atas anak-anak yang ditinggalkan?

Istri dan suami telah bercerai, siapakah di antara mereka yang memiliki hak perwalian atas anak-anak yang ditinggalkan?
Saya adalah seorang ibu yang telah bercerai dan memiliki empat orang anak yang kesemuanya berada di bawah penjagaan saya. Bagaimanakan peran benar yang harus dijalankan ayah mereka? Apakah merupakan haknya secara syar'i untuk menjaga dan memelihara anak-anaknya?Jawaban GlobalMenurut Islam, nafkah (pengeluaran dan uang belanja) seluruh anak berada di pundak seorang ayah dan hak perwalian dan pendidikan anak-anak berbeda-beda tergantung usia ...

Untuk memasuki rumah baru doa-doa apa saja yang harus dibaca dan amalan-amalan apa saja yang harus dikerjakan?

Untuk memasuki rumah baru doa-doa apa saja yang harus dibaca dan amalan-amalan apa saja yang harus dikerjakan?
Adakah doa-doa khusus yang harus dilakukan seorang muslim jika menempati rumah baru? Karena saya sering melihat ada doa doa yang ditempelkan di atas pintu rumah. Apakah hal tersebut memang harus dilakukan ?Jawaban GlobalDalam literatur-literatur hadis, doa-doa dan amalan-amalan yang disebutkan sehubungan dengan memasuki rumah baru seperti berikut ini:    Imam Shadiq As sesuai nukilan dari Nabi Saw, “Barang siapa yang ...

Siapakah yang menyampaikan redaksi ayat, “Ukhlufni fi qaumi wa ashlih wala tattabi’ sabila al-mufsidin” dan dialamatkan kepada siapa?

Siapakah yang menyampaikan redaksi ayat, “Ukhlufni fi qaumi wa ashlih wala tattabi’ sabila al-mufsidin” dan dialamatkan kepada siapa?
Ungkapkan ayat “Ukhlufni fi qaumi wa ashlih wala tattabi’ sabila al-mufsidin” dialamatkan kepada siapa dan siapa yang menyampaikannya? Jawaban Global Ayat yang menjadi obyek pertanyaan adalah berada pada tataran penjelasan kisah anjuran Nabi Musa As kepada saudaranya Harun As tatkala berjalan menuju miqat dan berpisah dari kaumnya; karena telah tiba masa mengangkat khalifah, memilih pengganti, dan saat-saat perpisahan pada hari-hari ...

Apakah sebelum Islam berkembang di Mekah, disamping ada penyembahan berhala ada juga kepercayaan lain yang berkembang?

Apakah sebelum Islam berkembang di Mekah, disamping ada penyembahan berhala ada juga kepercayaan lain yang berkembang?
Sebelum menjawab pertanyaan tersebut, kiranya ada dua hal yang penting untuk kami jelaskan: Meskipun kaum musyrikin Mekah menyembah berbagai macam berhala, namun mereka tidak menganggap bahwa berhala-berhala itu bukan merupakan pencipta dan khaliqnya[1] namun berhala-berhala itu adalah penolong mereka dihdapan Tuhan[2] dan sarana untuk mendekatkan diri kepada sang Khaliq.[3] Setelah hijrahnya Hadhrat Hajar dan Nabi Ismail ke Mekah dan ...