Indonesian
Sunday 21st of July 2024
0
نفر 0

Yang Naik kepada Allah itu Iman atau Amal Sholeh?

Pertanyaan simple yang mungkin tak terpikirkan oleh sebagian orang. Sebenarnya yang naik kepada Allah itu keimanan atau amal solehnya?
Kita akan sedikit mengupas jawabannya melalui firman Allah berikut ini,
مَنْ كَانَ يُرِيدُ الْعِزَّةَ فَلِلَّهِ الْعِزَّةُ جَمِيعًا إِلَيْهِ يَصْعَدُ الْكَلِمُ الطَّيِّبُ وَالْعَمَلُ الصَّالِحُ يَرْفَعُهُ وَالَّذِينَ يَمْكُرُونَ السَّيِّئَاتِ لَهُمْ عَذَابٌ شَدِيدٌ وَمَكْرُ أُولَئِكَ هُوَ يَبُورُ
“Barangsiapa yang menghendaki kemuliaan, maka bagi Allah-lah kemuliaan itu semuanya. Kepada-Nya-lah naik perkataan-perkataan yang baik dan amal saleh dinaikkan-Nya. Dan orang-orang yang merencanakan kejahatan bagi mereka azab yang keras. Dan rencana jahat mereka akan hancur.” (QS.Fathir:10)
Dalam ayat ini ada dua istilah yaitu al-kalimut toyyib (perkataan-perkataan yang baik) dan amal soleh.
Yang dimaksud al-kalimut toyyib dalam ayat ini adalah keimanan dan keyakinan yang benar. Keimanan inilah yang sebenarnya naik kepada Allah swt, bukan selainnya.
Sedangkan amal soleh yang kita lakukan tidak akan sampai kepada Allah tanpa adanya iman. Besar kecilnya pahala pun juga diukur dengan keimanan dan keyakinannya.
Kesimpulannya, amal tidak akan naik tanpa keimanan. Karena keimanan itulah yang mendorong amal untuk sampai kepada Allah.
Maka mari lah kita perkuat iman dan perbanyak amal.
Semoga bermanfaat…

0
0% (نفر 0)
 
نظر شما در مورد این مطلب ؟
 
امتیاز شما به این مطلب ؟
اشتراک گذاری در شبکه های اجتماعی:

latest article

Ulama Sulsel Bahas Perppu Ormas dengan Presiden
Konsultan Kebudayaan Iran: Penyelenggaraan Pesta Perayaan dari Hari Raya Qurban Sampai ...
Kubu Pendukung Kekufuran Ingin Hapus Identitas Islam
Muslim Puerto Rico Bertambah, Jumlah Masjidnya Tetap
Dianggap Subversif, Ulama Syiah Nigeria Diserang dan Ditangkap
Inggris Tolak Rencana Pendirian Masjid Agung
Warga AS Gelar Demo Anti Serangan Suriah
Muslim Balas Iklan Anti-Islam dengan Santun
Operasi Pasukan Bayaran Saudi di Taiz, Berhasil Dipatahkan
Pengakuan Mengejutkan Anggota ISIS yang Tertangkap Tentara Irak

 
user comment