Indonesian
Wednesday 17th of July 2024
Ahlul Bait
ارسال پرسش جدید

Imam Ali as dan Pertanyaan Usama bin Zuhair

Imam Ali as dan Pertanyaan Usama bin Zuhair
  "Sebelum kalian kehilangan aku, tanyakan apa saja yang tidak kalian ketahui. Karena dadaku penuh dengan khazanah rahasia. Ketahuilah, bila saya menginginkan, maka saya akan berbicara tentang setiap dari kalian, dari mana kalian berdiri dan akan pergi ke mana... dan saya akan mengatakan segalanya tentang kalian..."   Imam Ali as berulang kali menyampaikan ucapannya ini kepada masyarakat. Tujuannya untuk menyelamatkan masyarakat dari ...

Nabi Muhammad saw dan masa depan umat Islam

Nabi Muhammad saw dan masa depan umat Islam
Rasulullah saw mengetahui secara pasti bahwa umat akanberselisih sepeninggalnya. Sentimen kesukuan masihsenantiasa menguasai pemikiran sosial masyarakat Muslimyang baru dilahirkan ini. Begitu pula perseturnanantarsuku juga masih mengakar dalam masyarakat Arab diJazirah Arab dan terus membayangi masa depan eksistensiIslam.Rasulullah saw telah mengabarkan bahwa umat Islam akanberpecah menjadi tujuh puluh tiga golongan; yangselamat hanyalah satu, ...

Bagaimanakah kejadian maskh, dan apakah binatang-binatang yang ada saat ini sebenarnya adalah manusia-manusia yang mengalami maskh (perubahan)?

Bagaimanakah kejadian maskh, dan apakah binatang-binatang yang ada saat ini sebenarnya adalah manusia-manusia yang mengalami maskh (perubahan)?
Bagaimana terjadinya maskh (perubahan) pada sebagian manusia yang kejadiaannya disinggung di dalam al-Quran? Dan apakah binatang-binatang yang ada saat ini sebenarnya adalah manusia-manusia yang mengalami maskh (perubahan) tersebut? Jawaban Global “Maskh” secara leksikal bermakna perubahan dari satu bentuk ke bentuk yang lebih buruk, sedangkan dalam istilah al-Quran dan riwayat bermakna sebuah bentuk hukuman yang diturunkan kepada ...

Imam Ali dalam Tradisi Kebudayaan Islam Indonesia

Imam Ali dalam Tradisi Kebudayaan Islam Indonesia
Dalam tradisi kebudayaan Indonesia, orang tidak mungkin melupakan istilah yang dikaitkan dengan Imam Ali dalam kultur Indonesia seperti istilah Baginda Ali. Baginda Ali itu dalam tradisi kebudayaan Indonesia dapat disetarakan dengan seorang raja. Raja dalam mistisisme, raja di dalam tasawuf. Dan itu sebenarnya adalah akar-akar sufi di dalam tradisi Islam di Indonesia. Pengaruh Imam Ali cukup besar. AM Safwan*) Imam Ali dalam Tradisi Kebudayaan ...

Rasulullah Saw dan Hak Asasi Manusia

Rasulullah Saw dan Hak Asasi Manusia
  Oleh: Hassan Bulkhar   Sejarah mencatat seratus delapan puluh lima tulisan dari Rasulullah Saw. Tulisan-tulisan ini mencakup surat perjanjian, seruan kepada para penguasa dan kepala kabilah untuk masuk Islam , instruksi kenegaraan, amnesti, dan selainnya. Tulisan-tulisan ini memberikan ilustrasi tentang etika politik dan sosial beliau. Urgensi surat-surat ini terletak dalam menonjolnya sikap hukum dan politik Rasulullah Saw. Kendati dalam ...

Nasihat Imam Husein as: Jangan Permalukan Dirimu

Nasihat Imam Husein as: Jangan Permalukan Dirimu
  Imam Husein as berkata:   "Betapa memalukan bagi seseorang ketika engkau melihatnya menjatuhkan dirinya dari maqam yang tinggi ke posisi yang rendah. Ia begitu berharap melakukan perbuatan yang tidak patut dan tidak suka melakukan perbuatan baik." (Diwan al-Imam al-Husein as, hal 18)   Manusia merupakan ciptaan Allah Swt yang paling mulia. Allah menganugerahkan nikmat paling besar seperti akal kepada manusia. Allah juga mengirim ...

Kritik atas Kritik Hadis [1]

Kritik atas Kritik Hadis [1]
Oleh: el-Hurr"Dalam beberapa hal, ketika berbicara tentang hadits dan kritik terhadapnya, sering kali kita salah memposisikan diri, obyek, dan wilayah obyek yang kita kritisi. Hadits dan Rasulullah adalah suatu hal, sahabat dan periwayatan adalah suatu hal yang lain. Memposisikan mereka sama adalah salah, meskipun memisahkan satu sama lain secara total juga adalah keliru. Hadits, sebagai salah satu sumber hukum terpenting setelah al-Qur'an ...

Sayidah Ruqayah as; Menelusuri Jejak Sejarah Putri Kecil Imam Husein as

Sayidah Ruqayah as; Menelusuri Jejak Sejarah Putri Kecil Imam Husein as
  Nama Sayidah Ruqayah as   Ruqayah berasal dari kata kerja Raqa yang berarti tinggi.(1) Tampaknya nama Ruqayah merupakan gelar beliau dan nama aslinya adalah Fathimah. Karena nama Ruqayah tidak terlihat untuk nama anka-anak perempuan Imam Husein as. Sebagian sumber memberikan kemungkinan beliau adalah Fathimah binti al-Husein as yang dikenal dengan Fathimah Sugra.(2) Pada dasarnya sebagian anak Imam Husein as memiliki dua nama dan mungkin ...

Sayidah Zainab dan Ketegaran Sejati

Sayidah Zainab dan Ketegaran Sejati
Sayidah Zainab as adalah sosok perempuan yang tegar dalam menghadapi semua musibah dan penderitaan. Sejak kecil, beliau telah menghiasi diri dengan kemuliaan dan kesempurnaan. Perkataan dan perilaku beliau telah menjadi hiasan bagi ayahnya. Dalam riwayat disebutkan bahwa martabat dan harga diri Sayidah Zainab as mirip dengan Sayidah Khadijah, kesucian dan kesederhanaan serta kesopanan beliau persis seperti Sayidah Fatimah as, kefasihan dan ...

Hadis Larangan Penyerupaan dan Penisbatan kepada Allah dari Imam Ridha as

Hadis Larangan Penyerupaan dan Penisbatan kepada Allah dari Imam Ridha as
  [Man Syabbahallah bikhalqihi fahuwa musyrikun wa man nasaba ilaihi ma naha ‘anhu fahuwa kafirun]Barangsiapa menyerupakan Allah dengan ciptaannya maka dia telah menyekutukan sesuatu dengan-Nya, barangsiapa menisbatkan pada Allah apa yang dilarang untuk dinisbatkan pada-Nya maka dia telah kafir.Sebuah rumus sederhana bagi kita manusia awam dan biasa, agar kita tidak termasuk orang-orang yang menyekutukan Allah, tidak termasuk orang musyrik ...

Keluasan Rahmat Ilahi

Keluasan Rahmat Ilahi
Jika kita memperhatikan alam disekeliling kita akan ditemukan bahwa hal-hal yang berguna dan bermanfaat akan lebih banyak dari yang tidak berguna. Manusia yang sehat beribu-ribu kali lipat jika dibandingkan dengan manusia yang sakit. Penyakit, bencana dan musibah merupakan pengecualian. Asas pertama dalam penciptaan adalah segala sesuatu tercipta dengan sempurna, baik dan selamat dari cacat dan kekurangan. Ini semua merupakan manifestasi dari ...

Imam Ali, Suara Keadilan

Imam Ali, Suara Keadilan
Malam itu, seorang lelaki keluar dari rumahnya dan menengadahkan tangan ke angkasa. Sesekali dari mulutnya terdengar kalimah istighfar. Dia bertutur lirih, Allahuma Barikli al-Maut, Tuhanku berkatilah aku dengan kematian. Dialah Ali Bin Abi Thalib. Ali bergegas menuju masjid untuk menunaikan shalat Subuh. Ia menunaikan beberapa rakaat shalat sunah. Kemudian mengumandangkan azan Subuh yang biasa dikumandangkan Bilal. Ali lalu memimpin shalat ...

Khadijah, Istri Setia Rasulullah saw

Khadijah, Istri Setia Rasulullah saw
Pada hari seperti sekarang, 10 Ramadhan 10 H, Sayyidah Khadijah as, istri Rasulullah saw dan perempuan pertama yang memeluk Islam itu berpulang ke rahmatullah. Peristiwa ini merupakan titik akhir masa kebersamaan Khadijah dengan Rasulullah saw selama 25 tahun. Dengan wafatnya sang istri, Rasulullah pun merasa sangat sedih, apalagi peristiwa tak berselang lama dengan wafatnya Abu Thalib, paman beliau. Sedemikian sedihnya beliau, hingga tahun itu ...

Fatimah Zahra as.; Perwujudan Ayat Tathhir

Fatimah Zahra as.; Perwujudan Ayat Tathhir
  Oleh: Abdurrahman Arfan Dalam ayat 33 surat al-Ahzab,[1] Allah swt menjelaskan keutamaan Ahlul Bait as. Ayat Tathhir merupakan lanjutan dari ayat sebelumnya yang menjelaskan tentang istri-istri Nabi saww. Namun, perlu diketahui bahwa ayat Tathhir tidak ditujukan kepada istri-istri Nabi saww. Ayat tersebut merupakan ayat yang independen dan tidak berhubungan dengan ayat sebelumnya. Hal ini dibuktikan oleh berbagai riwayat dalam ...

Imam Husein as Menurut Riwayat Ibnu ‘Asâkir[1]

Imam Husein as Menurut Riwayat Ibnu ‘Asâkir[1]
Sebelum kita mengikuti lebih lanjut riwayat seorang sejarawan kaliber ini berkenaan dengan Imam Husein as, ada baiknya kita mengetahui biografinya meskipun secara sekilas. Siapa Ibnu ‘Asâkir itu?[2] Ia dilahirkan pada tanggal 1 Muharram 499. Nama lengkapnya adalah Ali bin Al-Hasan bin Hibatullah bin Abdullah bin Al-Husein. Ia pindah ke Irak pada tahun 520 H. Pada tahun 521 H., ia mendapatkan taufik untuk melaksanakan haji ke Baitullah, dan ...

Persatuan Islam dalam Perspektif Imam Shadiq

Persatuan Islam dalam Perspektif Imam Shadiq
Pada Jumat, 17 Rabiul Awal 83 H (702 M), lahir seorang manusia suci dan penerus risalah Nabi Muhammad Saw. Pada hari yang bertepatan dengan maulid Rasulullah Saw ini, Imam Jafar Shadiq dilahirkan di kota Madinah. Sejak usia 34 tahun, beliau menjadi pemimpin umat memegang tampuk imamah. Tampaknya, tidak ada para Ahlul Bait Rasulullah Saw yang memiliki kesempatan begitu luas seperti Imam Sadiq dalam menyebarkan ajaran Islam dan ilmu pengetahuan ...

Wasiat Amirul Mu’minin as kepada Kumail ra, bag XII

Wasiat Amirul Mu’minin as kepada Kumail ra, bag XII
  Sumber : Buku : Syarah Doa Kumail Karya : Ayatullah Husein Ansariyan Wahai Kumail, apa yang diambil oleh lisan dan yang diucapkan adalah dari hati. Hati manusia terbentuk dari makanan. Lihatlah, dengan apa engkau memberi makan kepada hatimu? Apabila bukan dari jalan yang halal, maka Allah Swt tidak akan menerima tasbih dan zikirmu. Wahai Kumail, ketahuilah bahwa kami tidak mengizinkan dan juga tidak rela terhadap seseorang yang ...

Hujr bin Adi, Korban Kesadisan dan Fanatisme Buta

Hujr bin Adi, Korban Kesadisan dan Fanatisme Buta
Wilayah Maraj Al-Adra yang ditaklukkan oleh Hujr bin Adi pada masa khalifah kedua dan Islam pun menyebar di sana, menyimpan banyak kenangan sejarah tentang Hujr bin Adi. Ketika Hujr bin Adi dengan tangan terikat dibawa ke wilayah itu dia mengatakan, "Aku adalah Muslim pertama yang mengucapkan takbir dan menyebut nama Allah di wilayah ini, sekarang aku ditahan dan dengan tangan terikat dibawa ke sini." Di mata Muawiyah, kejahatan terbesar Hujr ...

Hadis Akhlak Ushul Kafi: Menginginkan Kebaikan Mukminin

Hadis Akhlak Ushul Kafi: Menginginkan Kebaikan Mukminin
1. Imam Shadiq as berkata, "Wajib bagi seorang mukmin untuk menginginkan kebaikan seorang mukmin yang lain baik berada bersamanya atau tidak."[1]   2. Rasulullah Saw bersabda, "Setiap orang dari kalian harus menginginkan kebaikan saudaranya, sebagaimana kalian menginginkan kebaikan bagi diri sendiri."[2]   3. Rasulullah Saw bersabda, "Manusia paling tinggi derajatnya di sisi Allah di Hari Kiamat adalah orang yang lebih banyak menginginkan ...

Wasiat Amirul Mu’minin as kepada Kumail ra, bag IX

Wasiat Amirul Mu’minin as kepada Kumail ra, bag IX
      Sumber : Buku : Syarah Doa Kumail Karya : Ayatullah Husein Ansariyan Wahai Kumail, iman terbagi dalam dua bagian: Mustaqar dan Mustauda’ (Yaitu iman yang kokoh dan iman yang palsu). Hindarilah iman yang palsu, jika berkehendak pastikan kau memiliki iman yang kokoh. Ketika kau telah berhasil mencapainya, lengkapi langkah-langkah prosedur setelahnya yaitu dengan tidak terseret kembali ke jalan yang menyimpang dan tidak kembali ...