Indonesian
Thursday 28th of November 2024
Tanya-Jawab
ارسال پرسش جدید

Apakah makna ibdâ’? Apakah ibdâ’ itu merupakan salah satu sifat Tuhan?

Apakah makna ibdâ’? Apakah ibdâ’ itu merupakan salah satu sifat Tuhan?
Dalam literatur-literatur agama, ibda disebutkan dalam beragam bentuk sebagai salah satu sifat Allah Swt. Dalam al-Quran, kata ini hanya dinyatakan dalam bentuk sifat musyabbah (badi') namun dalam beberapa riwayat dinyatakan dalam beragam bentuk; seperti dalam bentuk sifat musyabbah dengan kata badi', ism fâ'il dengan kata mubdi', kata kerja (fi'il) dengan kata ibdâ' dan ibtada'. Ibdâ' bermakna penciptaan yang tidak memiliki model dan sampel ...

Apakah mungkin sebagian setan menjadi pelayan bagi orang-orang beriman dan menghalangi mereka untuk berbuat buruk?

Apakah mungkin sebagian setan menjadi pelayan bagi orang-orang beriman dan menghalangi mereka untuk berbuat buruk?
Apa maksud hadis dimana Allah Swt memerintahkan dua setan untuk menjaga orang beriman dari was-was setan? Setan tetap setan. Tidak ada bedanya. Dari Abi Abdillah berkata : “Barang siapa menjelang tidur membaca tiga kali ayat kursi dan ayat yang ada di Ali Imran, “Allah bersaksi bahwa tiada Ilah yang berhak disembah kecuali Dia, begitu juga malaikat, dan ahli ilmu… ayat 18 , ayat Sukhroh dan ayat Sajdah maka Allah menyuruh dua ...

Hat der Imam der Zeit (a.dsch) Frau und Kind?

Hat der Imam der Zeit (a.dsch) Frau und Kind?
Dass er Frau und Kinder hat, ist möglich, Seine Ghaibat erfordert nicht, dem gottgewollten Brauch, zu heiraten und Kinder zu haben, zu entsagen, doch in Rewaayaat stoßen wie diesbezüglich auf keinen konkreten Hinweis. Vielleicht könnte man sagen: Ebenso wie die göttliche Vorsehung für Imam Mahdi (a.dsch) die Ghaibat, also Anonymität bestimmt hat, ist es möglich, dass sie weiser Gründe wegen auch diesbezüglich keine Klarheit geben ...

Apa keyakinan pertama yang harus dimiliki oleh seorang Muslim?

Apa keyakinan pertama yang harus dimiliki oleh seorang Muslim?
Setiap orang yang mengikrarkan dua kalimat syahadat “asyhadu an lâ ilâha illallâh wa asyhadu anna muhammadan rasûlullâh” menjadi seorang Muslim dan hukum Muslim berlaku baginya: badannya menjadi suci juga anak-anaknya, dan pernikahan serta muamalahnya dengan Muslimin boleh baginya. Konsekuensinya, ia harus mengamalkan kewajiban-kewajiban agama seperti melaksanakan salat, mengerjakan puasa, menyerahkan ...

Apa saja rajahan yang terukir di cincin para Imam Maksum As?

Apa saja rajahan yang terukir di cincin para Imam Maksum As?
Apa saja rajahan yang terukir di cincin para Imam Maksum As?Jawaban GlobalSebelum menyebutkan rajahan cincin para Imam Maksum As kiranya Anda perlu mencermati dua poin berikut ini: Rajahan batu cincin, pilihan slogan-slogan, simbol keyakinan dan nilai-nilai yang diterima setiap orang; keyakinan-keyakinan yang menumbuhkan harapan dan semangat serta adanya pemihakan politis, kesemuanya mengajak pada beberapa seruan tertentu. Pada masa silam, para ...

Mengapa muncul aliran-aliran filsafat? Apa saja aliran filsafat Islam itu?

Mengapa muncul aliran-aliran filsafat? Apa saja aliran filsafat Islam itu?
Sebab munculnya aliran-aliran filsafat adalah lantaran perbedaan pandangan para filosof terkait dengan definisi filsafat yang berbuntut pada perbedaan beberapa prinsip sehingga menyebabkan berdirinya beberapa aliran filsafat.Secara teori, aliran-aliran filsafat dalam peradaban Islam terdiri dari dua yaitu Peripatetik (Massyâ) dan Iluminasionis (Isyrâq). Sumber dua aliran ini pada dasarnya berasal dari Yunani kuno. Aliran atau metode pemikiran ...

Apa makna ayat “Sesungguhnya Allah membatasi antara manusia dan hatinya?”

Apa makna ayat “Sesungguhnya Allah membatasi antara manusia dan hatinya?”
Apa makna ayat “Sesungguhnya Allah membatasi antara manusia dan hatinya?” Jawaban Global Yahulu derivatnya dari kata “haul” yang bermakna mediasi sesuatu di antara dua perkara. Tatkala ucapan tentang hâil (batas, halangan, rintangan) mengemuka maka hal itu bermakna pertama: Harus terdapat dua hal sehingga hal ketiga menjadi medium di antara dua hal tersebut. Kedua: antara dua hal tersebut terdapat kedekatan dan kekerabatan. Hati ...

Apakah pinangan bersamaan Yazid bin Muawiyah dan Imam Husain As kepada Urainab istri Abdullah bin Salam itu ada benarnya? Bagaimana pengaruh pinangan tersebut paa tragedi Karbala?

Apakah pinangan bersamaan Yazid bin Muawiyah dan Imam Husain As kepada Urainab istri Abdullah bin Salam itu ada benarnya? Bagaimana pengaruh pinangan tersebut paa tragedi Karbala?
1. Apakah yang berhubungan dengan Urainab istri Abdullah bin Salam dan pinangan bersamaan Yazid bin Muawiyah dengan Imam Husain As kepada Urainab yang diriwayatkan itu ada benarnya? 2. Apabila benar adanya tolong jelaskan sedetil-detilnya? 3. Menurut Anda apa tujuan Imam Husain As mau mengurus hal seperti ini? 4. Apakah yang diriwayatkan seperti ini menjadi salah satu sebab terjadinya tragedi Karbala lantaran dendam Yazid kepada Imam Husain buah ...

Ketika Ulama Nasrani Membela Islam

Ketika Ulama Nasrani Membela Islam
Barangsiapa berani mengganggu umat Islam di negeriku, akan aku tindak dengan tegas. Aku tidak sudi disuap dengan segunung emas untuk mengganggu seorang pun di antara kalian.   Suatu ketika Makkah dalam kondisi kritis. Orang-orang kafir Quraisy mulai mengganggu dan menganiaya para pengikut awal Rasulalllah Saw. atau yang biasa disebut assabiqunal-awwalun. Mereka, orang-orang yang percaya pada kenabian Muhammad mendapat tekanan musyrikin ...

Mengapa tidak dijelaskan tentang peri kehidupan Ummu Kultsum, putri Imam Ali As? Apakah benar bahwa beliau menikah dengan Umar bin Khatab? Dan apakah dari pernikahan tersebut membuahkan anak?

Mengapa tidak dijelaskan tentang peri kehidupan Ummu Kultsum, putri Imam Ali As? Apakah benar bahwa beliau menikah dengan Umar bin Khatab? Dan apakah dari pernikahan tersebut membuahkan anak?
Mengapa tidak satu pun sumber sejarah yang menjelaskan tentang peri kehidupan dan juga kematian Ummu Kultsum, putri Imam Ali As? Apakah benar bahwa Ummu Kultsum menikah dengan Umar bin Khatab? Pada tahun ke berapa hijriah terjadi pernikahan ini? Mengapa sampai terjadi pernikahan, sedangkan sesuai dengan keyakinan kita, Umar adalah penyebab syahidnya Sayidah Fatimah al-Zahra As. Saya berharap Anda bisa menjawab keraguan ini dengan baik.Jawaban ...

Tolong beberkan secara ringkas tentang kisah hidup Nabi Isa As?

Tolong beberkan secara ringkas tentang kisah hidup Nabi Isa As?
Nabi Isa As merupakan salah satu nabi besar Ilahi. Allah Swt menciptakan Nabi Isa As dari ibunya tanpa seorang ayah. Karena peristiwa ini merupakan kejadian aneh bagi masyarakat dan tidak terbayangkan bagi mereka bagaimana mungkin seorang bocah lahir tanpa seorang ayah? Karena mereka melontarkan tuduhan kepada Maryam oleh itu Allah Swt menjadikan Nabi Isa semenjak hari pertama kelahirannya mampu berbicara guna melepaskan ibundanya dari segala ...

Kemunculan Imam Mahdi dengan Kuda dan Pedang

Kemunculan Imam Mahdi dengan Kuda dan Pedang
Pertanyaan: Tolong Anda jelaskan sehubungan dengan kebangkitan Imam Zaman dengan kuda dan pedang, apakah hal ini ada benarnya? Bagaimana beliau akan berperang melawan jet-jet tempur musuh? Jawaban Dengan memperhatikan beberapa indkasi yang disebutkan dalam riwayat, kebangkitan Imam Zaman Ajf dengan kuda dan pedang mengandung makna kiasan dan bermakna kekuatan dan dominasi sebagaimana ungkapan ayat, “min quwwatin wa min ribaht al-khail” ...

Dimanakah surah Al-Rum itu diturunkan? Di Mekkah atau di Madinah?

Dimanakah surah Al-Rum itu diturunkan? Di Mekkah atau di Madinah?
Mengapa surah Al-Rum disebut sebagai surah Makkiyah? Sementara dalam Sunan Al-Tirmidzi disebutkan bahwa surah ini diturunkan setelah hijrah Rasulullah Saw ke Madinah?Jawaban GlobalKebanyakan mufasir dan ulama Ulum al-Qur'an baik dari kalangan Sunni dan Syiah meyakini bahwa surah Al-Rum itu adalah surah Makkiyah (diturunkan di Mekkah)[1] kecuali ayat 17 dan 18 surah ini yang diturunkan di Madinah.[2]Adapun riwayat yang disinggung dalam ...

Pengertian Ulul Albab

Pengertian Ulul Albab
    Ulu albâb artinya empu akal, pemikiran, pemahaman dan pemilik pandangan batin. Sebagai lawannya adalah orang bodoh, dungu, buta hati dalam menerima kebenaran.  Berdasarkan sebuah riwayat yang dikutip dari Imam Shadiq As, personifikasi jelas dan terang ulu albâb adalah orang-orang Syiah yang beriman kepada wilâyah para imam secara umum dan Imam Ali secara khusus serta berbaiat dan tetap setiap dengan baiatnya.   Ulû albâb terdiri ...

Siapa penemu ilmu tajwid?

Siapa penemu ilmu tajwid?
Ilmu tajwid mencakup cara membaca huruf bahasa Arab secara benar, menjaga sifat, kekhususan huruf-huruf dan kaedah-kaedah lain yang   berhubungan. Apabila yang dimaksud dengan penemuan ilmu tajwid ini adalah penemuan jenis dialeknya maka hal itu harus dikaitkan dengan seseorang yang menciptakan bahasa Arab. Tentu saja pencipta asli bahasa-bahasa adalah Allah Swt. Dalam kitab-kitab yang berkaitan dengan ilmu tajwid dikatakan bahwa ...

Apakah di surga dan neraka tetap ada kematian?

Apakah di surga dan neraka tetap ada kematian?
Tatkala tiba kiamat dan manusia digiring ke surga dan neraka, apakah tetap ada kematian di dua tempat ini?Jawaban GlobalAyat-ayat al-Quran dan riwayat-riwayat serta dalil-dalil rasional menyatakan bahwa tatkala manusia pergi ke surga atau neraka maka ia tidak akan lagi akan merasakan kematian. Al-Quran dari satu sisi menyebut kiamat sebagai yaum al-khulud (hari kekekalan) dan dari sisi lain, mendeskripsikan para penghuni surga dengan sifat ...

Bilamana al-Qur'an yang ada pada zaman kita sekarang ini dikumpulkan?

Bilamana al-Qur'an yang ada pada zaman kita sekarang ini dikumpulkan?
Telah jelas bahwa ketika Rasulullah Saw membacakan al-Qur'an untuk masyarakat ketika itu, sahabat-sahabat Nabi, yang bertugas mencatat Wahyu Ilahi pada waktu itu, juga menuliskan ayat-ayat al-Qur'an itu, namun pertanyaannya adalah kapankah terjadi pengumpulan al-Qur'an secara keseluruhan sehingga pengumpulan tersebut menghasilkan "al-Qur'an" yang ada pada zaman kita sekarang? Jawaban Global Pertanyaan ini tidak memiliki jawaban global. ...

Apakah peranan akal dalam agama Islam? Apakah mungkin Islam dapat hadir dalam kehidupan manusia tanpa peran akal?

Apakah peranan akal dalam agama Islam? Apakah mungkin Islam dapat hadir dalam kehidupan manusia tanpa peran akal?
Advanced SearchHits1642Tanggal Dimuat: 2015/07/30  Kode Site id22989 Kode Pernyataan Privasi 47439Tema Ilmu Kehadiran dan Ilmu PerolehanHikmah Teoritis dan Hikmah PraktisTags IslamAkalpemikiranhujjah intern    ShareRingkasan PertanyaanApakah peranan akal dalam agama Islam? Apakah mungkin Islam dapat hadir dalam kehidupan manusia tanpa peran akal?PertanyaanMungkinkah hukum Islam hadir dalam kehidupan manusia tanpa peranan ...

Mengapa al-Quran dikumpulkan tidak berdasarkan urutan pewahyuan?

Mengapa al-Quran dikumpulkan tidak berdasarkan urutan pewahyuan?
Mengapa al-Quran dikumpulkan tidak berdasarkan urutan pewahyuan? Jawaban Global Tiada satu pun instruksi yang datang dari Rasulullah Saw terkait dengan pengumpulan al-Quran berdasarkan urutan wahyu yang sampai di tangan kita sekarang ini. Pengumpulan al-Quran dilakukan dalam beberapa periode. Imam Ali As mengumpulkan al-Quran berdasarkan urutan pewahyuan namun pada akhirnya karena pengumpulan para khalifah bersifat umum. Di ...

Darimana diperoleh bukti-bukti sehingga dipahami bahwa maksud ayat 26 surah al-Rahman adalah jin dan manusia, atau jin yang hidup di muka bumi dan sebagainya dengan memperhatikan pelbagai indikasi ayat-ayat al-Qur’an.

Darimana diperoleh bukti-bukti sehingga dipahami bahwa maksud ayat 26 surah al-Rahman adalah jin dan manusia, atau jin yang hidup di muka bumi dan sebagainya dengan memperhatikan pelbagai indikasi ayat-ayat al-Qur’an.
Dalam penafsiran ayat 26 surah al-Rahman “kullu man ‘alaiha fan” darimana dapat dipahami bahwa yang dimaksud dengan “man ‘alaiha” adalah manusia dan jin. Atau bagaimana kita ketahui bahwa jin-jin itu hidup di muka bumi? Atau seluruh manusia lainnya tidak hidup di planet lain? Di tempat lain disebutkan bahwa yang dimaksud dengan “fan” bukanlah kebinasaan mutlak, melainkan sejenis perubahan dan pergantian di alam. Dengan perantara ...