Indonesian
Wednesday 27th of November 2024
Sejarah Islam
ارسال پرسش جدید

Ayatullah Behjat: Barometer Amal Kita adalah Keridaan Imam Mahdi

Ayatullah Behjat: Barometer Amal Kita adalah Keridaan Imam Mahdi
Mereka yang meyakini diri sebagai pengikut Imam Mahdi as melihat bahwa mereka sendiri dan seluruh amalan mereka dipantau oleh beliau. Supaya tidak menyakiti hati beliau, mereka selalu berhati-hati bertindak supaya tidak mengerjakan hal-hal yang menyakiti hati beliau.Lantaran Imam Mahdi as adalah seorang imam yang pengasih, beliau tidak pernah meminta sesuatu yang sulit dari kita. Satu-satunya hal yang dapat menggembirakan kalbu pengasih beliau ...

Khotbat Shalat Idul Fitri

Khotbat Shalat Idul Fitri
Khotbah Pertama:بسم‏اللَّه‏الرّحمن‏الرّحيم‏الحمد للَّه ربّ العالمين. الحمد للَّه الّذى خلق السّماوات و الارض و جعل الظّلمات و النّور ثمّ الّذين كفروا بربّهم يعدلون. نحمده و نستعينه و نستغفره و نؤمن به و نتوكّل عليه‏ و نصلّى و نسلّم على حبيبه و ...

MPR RI Bahas Toleransi Antarumat Beragama dengan Mufti Rusia

MPR RI Bahas Toleransi Antarumat Beragama dengan Mufti Rusia
Mengutip rilis pers Kedutaan Besar Republik Indonesia di Moskow, kedua pihak juga saling bertukar pandangan mengenai peningkatan hubungan dan kerja sama kedua negara dalam bidang keislaman. Tujuan utama kunjungan MPR RI ke Moskow dan Sankt Peterburg adalah menyosialisasikan empat pilar Indonesia, yakni Pancasila, UUD 1945, Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) dan Bhinneka Tunggal ...

Berkah Kalung Sayidah Zahra

Berkah Kalung Sayidah Zahra
 Suatu ketika Rasulullah Saw kedatangan tamu seorang musafir yang telah kehabisan bekal. karena di rumah beliau tidak ada sesuatu yang layak diberikan, maka beliau minta tolong sahabat Bilal agar mengantar tamu itu ke rumah putri Beliau, yaitu  Sayyidah Fathimah as.   Dirumah Sayyidah Fathimah as, rupanya juga tidak ada sesuatu yang layak dimakan. Maka dengan senang hati, tulus dan ikhlas, Sayyidah Fathimah memberinya kalung hadiah ...

Sanksi Penjara, Bagi Istri yang Membuka HP Suami Diam-diam

Sanksi Penjara, Bagi Istri yang Membuka HP Suami Diam-diam
Aturan baru Peradilan Arab Saudi tersebut bersumber dari fatwa ulama Mufti Arab Saudi yang menyebutkan keharaman istri membongkar data-data privacy suami tanpa keridhaannya dan hukum tidak berlaku sebaliknya. Keharaman tersebut disebutkan bersumber dari Al-Qur’an yang menyebutkan adanya pelarangan untuk memata-matai. “Pihak suami berhak melaporkan kepihak yang berwajib jika istrinya melakukan hal tersebut. Dan jika terbukti, maka ...

Takwa dan Sabar Sebagai Tameng Dalam Menghadapi Cobaan Bag. 2

Takwa dan Sabar Sebagai Tameng Dalam Menghadapi Cobaan Bag. 2
Pada pembahasan sebelumnya telah kita sebutkan bahwa di dalam Quran memiliki tempat khusus dalam peletakan kalimat takwa dan sabar secara berdampingan. Uniknya, dua kata ini selalu didampingkan dengan kata memiliki unsur musibah -baik itu berupa ujian ataupun lainnya-  yang telah disebutkan sebelumnya, ini mengindikasikan adanya penekanan dalam hal yang berkaitan dengan berbagai kesulitan yang dihadapi anak Adam dalam perjalanan hidupnya ...

Janji Allah itu Benar

Janji Allah itu Benar
Rasul berkata bahwa uang itu diberikan oleh satu orang. Yahya memiliki utang sebanyak seratus ribu dirham. Ia meminjam uang untuk diberikan kepada orang-orang yang membutuhkan di sekitarnya. Orang-orang fakir miskin, kaum lemah, ulama, dan sufi mendapatkan bantuan berkat tangan lembutnya.Namun, waktu yang diberikan sang pemberi utang itu hampir saja tiba. Mereka pun kemudian mendesak Yahya agar segera melunasinya, sebelum jatuh tempo. Hati ...

Bocah-bocah Muslim Kanada Peringati Maulid Nabi Saw

Bocah-bocah Muslim Kanada Peringati Maulid Nabi Saw
Bocah-bocah Muslim Kanada Peringati Maulid Nabi ...

DISEBUT ULAMA KARENA PRILAKU, BUKAN NGAKU

DISEBUT ULAMA KARENA PRILAKU, BUKAN NGAKU
Disebut "ulama" karena takut kepada Allah, bukan karena mengaku ulama dan memproduksi fatwa. انما يخشى الله من عباده العلماء   Bayangkan bila hukum setiap perbuatan masing-masing individu setiap detik harus dipastikan hukum mubah dan haram serta sahnya dulu oleh sekelompok orang. Bila identifikasi hukum agama setiap individu mukallaf ditangani oleh sekelompok orang, maka itu sama dengan menghilangkan eksistensi ...

Pemikiran Ekonomi dimata Syahid Shadr, mungkin ekonom lupa

Pemikiran Ekonomi dimata Syahid Shadr, mungkin ekonom lupa
Kemiskinan hingga kini menjadi salah satu masalah paling pelik di dunia. Berbagai kalangan mengajukan beragam teori, sambil menyebut usulannya sebagai obat paling mujabat. Di level internasional, pada tahun 2000, UNDP mencanangkan program Pembangunan Milenium (MDGs).  Salah satu tujuan utamanya adalah pengentasan kemiskinan dengan target mengurangi angka kemiskinan hingga 50 persen pada tahun 2015. MDGs merupakan konsensus internasional ...

Mengapa harus Memaafkan

Mengapa harus Memaafkan
Kriteria ini sangat memperoleh penekanan khusus dalam ajaran agama Islam, dan bisa mengurangi skala pertikaian yang biasanya muncul di tengah masyarakat ini.Dalam referensi ajaran Islam, kriteria memaafkan memperoleh predikat yang sangat tinggi.Kriteria ini disebut sebagai keutamaan yang paling agung, kriteria terbaik di dunia dan akhirat, dan kriteria paling berharga.Dalam sebuah hadis, Imam Ali as berkata, “Manusia yang paling buruk ...

Serangan Teror Guncang Turki, 30 Relawan Kurdi Terbunuh

Serangan Teror Guncang Turki, 30 Relawan Kurdi Terbunuh
"Ledakan itu terjadi di taman Pusat Kebudayaan Senin siang sekitar pukul 12.00 waktu setempat," ucap pihak Kementerian Dalam Negeri Turki seperti dilansir BBC, Senin (20/7). Serangan mematikan itu ditujukan terhadap para relawan yang hendak menyeberang ke kota Ain al-Arab (Kobane), Suriah, untuk berpartisipasi dalam kegiatan rekonstruksi Kobane. Saat itu para relawan sedang berkumpul di kebun Pusat Kebudayaan Amara untuk berpartisipasi ...

Masjid al-Aqsa, Target Konspirasi Israel dan Pengkhianatan Al Saud

Masjid al-Aqsa, Target Konspirasi Israel dan Pengkhianatan Al Saud
Ahmad bin Said al-Qarni, seorang Mufti Arab Saudi kepada warga Palestina dan umat Islam mengatakan, "Biarkan  Masjid al-Aqsa untuk Yahudi!" Ia juga mengakui bahwa negara-negara Arab tidak akan mengirim pasukan untuk membebaskan al-Quds. Menurutnya, kematian dalam membela Masjid al-Aqsa juga bukan mati Syahid dan pembelaan seperti itu hanya sia-sia saja.Apa yang disebut sebagai fatwa para pemuka agama Al Saud untuk menciptakan frustasi di ...

Epistemologi dalam Filsafat Barat Modern

Epistemologi dalam Filsafat Barat Modern
Filsafat modern dimulai pada zaman Rene Descartes (1596-1650 M) dan Francis Bacon (1561-1626 M). Akan tetapi, peran dominan Descartes lebih tampak karena berupaya mengembangkan aspek-aspek epistemologi dalam era baru filsafat Barat. Ruang pemikiran dimana Descartes hidup sangat berperan dalam mempengaruhi pemikiran-pemikirannya. Di bawah ini akan disebutkan beberapa aspek yang mempengaruhi pikiran-pikirannya:    1. Lahirnya ...

Meninjau (kembali) Waktu Berbuka Puasa

Meninjau (kembali) Waktu Berbuka Puasa
Di sini saya mengingatkan (afwan kalau keilmuan saya belum membawa saya pada posisi yang pantas untuk mengingatkan) bahwa tidak ada bedanya shaim (orang yang niat berpuasa) yang makan dan minum 10 jam sebelum waktu berbuka dengan yang makan dan minum 30 detik sebelum waktunya, puasa keduanya sama-sama batal, dan tidak terhitung sebagai puasa sehari penuh, minimal merusak kesempurnaan puasa. Saya tiba-tiba merasa terpanggil menulis ini, setelah ...

Pesan Rahbar Masuki Tahun Baru 1398 HS

Pesan Rahbar Masuki Tahun Baru 1398 HS
Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran Ayatullah al-Udzma Sayid Ali Khamenei menamai Tahun Baru 1398 Hs sebagai "Tahun Perkembangan Produksi." Menurut Kantor Berita ABNA, Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran Ayatullah al-Udzma Sayid Ali Khamenei menamai Tahun Baru 1398 Hs sebagai "Tahun Perkembangan Produksi." Hal itu disampaikan Ayatullah Khamenei dalam pesannya pada Kamis pagi, 21 Maret 2019 menandai Tahun Baru Hijriah Syamsiah, 1 Farvardin 1398 ...

WILAYAH FAKIH DAN KEPEMIMPINAN UMAT

WILAYAH FAKIH DAN KEPEMIMPINAN UMAT
    Wilayah Fakih dalam kepemimpinan masyarakat Islam dan pengaturan berbagai urusan Negara Islam dalam setiap masa, merupakan salah satu pondasi dan rukun mazhab haq Syi'ah Imamiyah yang berujung pangkal kepada masalah imamah.  - Makna Wilayah Fakih- Pentingnya Wilayah Fakih- Batasan-batasan Wilayah Fakih- Perbedaan Pandangan antara Wali Fakih dengan Marja' Taklid1. Makna Wilayah FakihWilayah Fakih ialah Pemerintahan yang ...

Universitas Harus Berani Tinggalkan Ilmu Humaniora Barat yang Bertentangan dengan Islam

Universitas Harus Berani Tinggalkan Ilmu Humaniora Barat yang Bertentangan dengan Islam
...

Saya Ucapkan Belasungkawa kepada Ibu Pelaku Bom yang Menggugurkan Puteraku

Saya Ucapkan Belasungkawa kepada Ibu Pelaku Bom yang Menggugurkan Puteraku
Menurut Kantor Berita ABNA, Kautsar al-Arbasy ibu dari Mohammed al-Issa dan bibi dari dua bersaudara Mohammed dan Abdul Jalil al-Arbasy, korban jiwa dari aksi bom bunuh diri pada jum’at [29/5] di Masjid Imam Husain di Dammam ibu kota Provinsi Syarqi Arab Saudi mengucapkan belasungkawa dan turut berduka cita kepada ibu pelaku aksi peledakan tersebut. Pesan tersebut ditulisnya diakun twitternya dan mendapat banyak komentar dari ...

Nabi Muhammad SAW, Manusia Sempurna. sesi 1

Nabi Muhammad SAW, Manusia Sempurna. sesi 1
  Bangsa QuraisyBangsa Quraisy dipandang sebagai salah satu bangsa yang dihormati dan disegani di antara bangsa-bangsa yang ada di semenanjung Arabia. Quraisy sendiri terbagi ke dalam berbagai suku. Bani Hasyim adalah salah satu suku terhormat di antara suku-suku yang ada. Qushai bin Kilab adalah nenek moyang mereka yang bertugas sebagai penjaga Ka'bah.Di tengah warga Makkah, Hasyim dikenal sebagai orang yang mulia, bijaksana, dan terhormat. ...