REPUBLIKA.CO.ID, MAKKAH -- Aksi kejahatan yang menimpa jamaah haji Indonesia selama berada di Tanah Suci, Makkah mencapai 233 kasus.Kepala Pengamanan Daerah Kerja Makkah, Letkol Jaetul Muchlis, mengungkapkan, total kerugian yang dialami jamaah haji Indonesia akibat aksi pencurian, pencopetan, penjambretan, dan penipuan itu mencapai Rp 400 juta.''Sebanyak 180 kasus terjadi di luar pemondokan,'' ujar Jaetul Muchlis kepada Republika Online. ...
JAKARTA, muslimdaily.net - Ribuan pelajar di Jakarta dan di beberapa kota di Indonesia menggelar aksi memprotes sebuah tayangan televisi yang menyebut bahwa organisasi Kerohanian Islam (Rohis) sebagai sarang teroris. Mereka yang tergabung dalam Forum Silaturahmi Rohis Nasional menuntut agar Metro TV meminta maaf secara terbuka.Ahad pagi (23/9), ribuan pelajar dari berbagai sekolah berkumpul di Bundaran Hotel Indonesia. Setelah berorasi, ...
Jakarta (SI ONLINE) - Ketua Umum Front Pembela Islam (FPI) dalam pidatonya di hari Milad FPI ke-14 di Lapangan Monas kemarin, selain menyampaikan pesan-pesan untuk para anggotanya, juga bicara soal politik.Tepatnya soal kepemimpinan di DKI Jakarta. Maklum, pada 20 september mendatang Jakarta akan menggelar putaran kedua Pilgub untuk periode 2012-2017. Habib Rizieq menegaskan umat Islam haram memilih pemimpin dari non-Islam. Bukan ...
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Lembaga Tabung Haji (TH) akan merombak daftar calon jemaah yang akan menunaikan ibadah haji pada 2013, menyusul keputusan Pemerintah Arab Saudi untuk mengurangi kuota jemaah haji sebanyak 20 persen.Keputusan itu dibuat karena kawasan ibadah di Masjidil Haram, Makkah sedang diperluas untuk memberi kenyamanan kepada jemaah di masa depan.Pengurangan tersebut diperkirakan mengurangi jumlah jemaah haji Malaysia ...
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON--Guna meningkatkan kualitas sekolah agama Islam, Muslim Bradford mulai membahas pembentukan pedoman sekolah madrasah di wilayah tersebut. Selama ini belum ada pedoman baku yang diterapkan.Tabligh-Azhar Farooq, salah seorang tokoh masyarakat di Bradford menilai sangat penting membuat satu acuan guna menjamin dari kualitas pendidikan anak-anak. Keberadaan acuan diharapkan membuat madrasah sejajar dengan sekolah-sekolah ...
Keberuntungan di Dunia bagi Wali Allah
Allah Swt berfirman:
"Bagi mereka berita gembira di dalam kehidupan di dunia dan (dalam kehidupan) di akhirat. Tidak ada perubahan bagi kalimat-kalimat (janji-janji) Allah. Yang demikian itu adalah kemenangan yang besar." (QS. Yunus: 64)
Kabar gembira Allah Swt kepada para wali-Nya di dunia telah dijelaskan dalam ayat-ayat yang lain dan itu menunjukkan para wali Allah mendapatkan ...
Dalam kunjungan tersebut Menko bidang Perekonomian Indonesia, Dr. Sofyan Jalil membawa rombongan sekitar 30 orang pengusaha dari Indonesia. Selain itu, turut hadir pula dalam rombongan delegasi perwakilan dari kementerian dan lembaga terkait di Indonesia. Diantara agenda lainnya, adalah pertemuan bisnis antara pengusaha Indonesia dan Iran, yang akan membicarakan kerjasama bisnis antara dua negara, khususnya dalam rangka menjaring investor ...
Dewasa ini tidak banyak warisan budaya Islam yang tersisa di wilayah Hijaz. Padahal begitu banyak peninggalan berharga yang berada di daerah itu, terutama berkaitan dengan jejak awal kedatangan Islam. Tapi fanatisme Wahabi menyebabkan berbagai warisan budaya itu nyaris tanpa bekas. Contoh paling jelas adalah pemakaman Baqi. Padahal ini adalah buku besar sejarah umat Islam dunia. Betapa tidak, pemakaman Baqi bukan hanya sebuah kuburan semata. ...
Fatwa 10 Marja Taklid mengenai Besaran Nominal Zakat Fitrah untuk Masyarakat di Iran
Menurut Kantor Berita ABNA, besar nominal zakat fitrah tahun ini (1439 H/2018) telah diumumkan oleh sejumlah marja taklid Syiah. Mayoritas ulama marja menyebutkan nominal zakat fitrah untuk masyarakat Iran perorang sebesar 8000 tuman yang setara dengan 3 kilogram gandum atau 20 ribu tuman yang setara dengan 3 kilogram beras.
Ayatullah al-Uzhma Sayid Ali ...
Pada dahulu kala, hidup seorang saudagar kaya yang selalu bepergian ke banyak kota dan negara untuk berdagang. Ia sudah terbiasa dan menikmati pekerjaannya. Namun pada satu hari, sebelum bepergian, ia merasa ragu. Dalam hatinya, ia bertanya-tanya apa yang terjadi jika para pencuri merampas seluruh harta kekayaannya. Ia takut ketika kembali ke kotanya dan ternyata ia sudah tidak punya kekayaan lagi. Sang saudagar itu tidak mengetahui berapa lama ...
Pesawat-pesawat tempur Saudi membom sejumlah rumah di distrik Mawiyah selatan di kota Sana'a pada hari Sabtu (6/2), merenggut nyawa seorang perempuan dan ketiga anaknya.
Serangan membabi buta Arab Saudi tersebut disebut sebagai aksi balas dendam atas tewasnya Sembilan tentara Saudi di Midi provinsi Hajjah. Distrik ini terletak di perbatasan dengan wilayah Jizan barat daya Arab Saudi.
Beberapa laporan setempat juga menyebutkan lebih dari 100 ...
Menurut Kantor Berita ABNA, selain memiliki akun twitter dan akun Face Book puluhan ribu, sebagai media propaganda, ISIS juga membuat situs jaringan sosial tandingan, yang mereka beri nama 5elafahbook [Baca: Khalifah Book], dengan tujuan memudahkan komunikasi dengan para pendukungnya diseluruh dunia.Situs jaringan sosial ini, memiliki banyak kesamaan dengan Face Book termasuk fitur-fitur yang ada didalammnya, termasuk bisa menggunakan ...
Syaikh Muhammad menjelaskan kehadirannya di Iran semata-mata untuk menyampaikan ceramah di Universitas Internasional al Moustafa Qom dan disejumlah hauzah ilmiyah mengenai persatuan Islam dan pendekatan antar mazhab. Sebelum ke Iran, ia melakukan perjalanan di Lebanon, memenuhi undangan untuk mengikuti konferensi internasional berkenaan dengan isu Palestina.
Melalui akun pribadinya di Facebook, Syaikh Muhammad Abdullah Nasr memosting salah ...
Salah satu kehebatan negara Saudi selama ini adalah keberhasilannya dalam menipu kaum Muslim, seakan-akan negaranya merupakan cerminan dari negara Islam yang menerapkan al-Quran dan Sunnah. Keluarga Kerajaan juga menampilkan diri mereka sebagai pelayan umat hanya karena di negeri mereka ada Makkah dan Madinah yang banyak dikunjungi oleh kaum Muslim seluruh dunia. Saudi juga terkesan banyak memberikan bantuan kepada kelompok-kelompok Islam maupun ...
Tidak perlu lagi ada dikotomi Sunni dan Syiah, kesemuanya bersaudara, sama-sama umat Islam, Al-Qur'an kita satu. Anda sendiri melihatnya, di negeri ini, saya hanyalah salah seorang diantara ribuan hafiz yang ada. Apa yang kami hafal, baca dan kaji sama dengan Al-Qur'an yang dicetak di Negara anda. Anda juga tengah berada di dalam masjid yang sebentar lagi dipenuhi orang-orang untuk shalat Jum'at berjamaah, yang pada hari yang sama juga dilakukan ...
Ayatullah Mohammad Taskhiri, Penasehat Rahbar, Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran, dalam pesannya untuk Konferesi Internasional Agama Islam dan Kemuliaan Darah Warga Tak Berdosa di Lebanon dan menyatakan, "Masalah terpenting yang menghalangi proses pendekatan pemikiran ketauhidan praktis lumat Islam adalah, pemikiran takfiri."
IRNA (12/11) melaporkan, pesan tersebut dibacakan oleh Mohammad Hosein Raiszadeh, Ketua Misi Budaya Republik ...
REPUBLIKA.CO.ID, KUDUS -- Jumlah masjid di Amerika Serikat hingga kini tercatat 2.000 buah. Diperkirakan jumlah masjid bakal bertambah, seiring meningkatnya toleransi agama di Negeri Paman Sam tersebut.Political Officer Duta Besar Amerika Serikat untuk Indonesia, Moulik Berkana, mengatakan peningkatan jumlah tempat ibadah bukan hanya masjid, tapi juga tempat ibadah agama lain."Dengan keanekaragaman agama di Amerika bisa diartikan tidak ada ...
Ulama-ulama besar dan para Marja' Taklid di Republik Islam Iran mengungkapkan bahwa partisipasi umat Islam di seluruh dunia dalam pawai Hari al-Quds Sedunia untuk membela cita-cita rakyat Palestina dan mendukung mereka melawan rezim palsu dan pembunuh anak-anak, Zionis Israel adalah penting.
Seperti dilansir IRNA, Ayatullah Abdullah Javadi-Amoli, Ayatullah Naser Makarem Shirazi, Ayatullah Hossein Noori-Hamedani, Ayatullah Jafar ...
Universitas Raden Fatah Palembang Jalin Kerjasama dengan Universitas Adyan wa Mazahib Qom
Menurut Kantor Berita ABNA, sejumlah pejabat dan dosen Universitas Raden Fatah Palembang dalam kunjungannya ke University of Religions and Denominations (Universitas Agama-agama dan Mazahib) Republik Islam Iran disambut oleh Hujjatul Islam wa Muslimin Navab yang menjabat selaku rektor universitas tersebut, pada Sabtu (14/4).
Kedatangan rombongan ...